
Batal Dibuka Wabup, Kejurda Tarung Drajat 2023 Rebutkan Piala BHS
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Ratusan atlit tarung drajat dari berbagai daerah di Jawa Timur, mengikuti kejuaraan daerah Provinsi Jawa Timur Kodrat BHS CUP 2023, Senin (10/7/2023).

Tujuan penyelenggaraan ini adalah untuk mempersiapkan atlet atlet bertarung di event PORPROV dari masing masing Kabupaten Kota, untuk mengikuti PORPROV VIII tahun 2023.
Sehingga mereka bisa saling menjajaki kekuatan meraka masing masing.
Selain itu , agar atlit lebih bisa memberikan satu kepercayaan diri bahwa mereka siap lebih awal untuk mengikuti Kejuaraan PORPROV VIII tahun 2023 di Sidoarjo.
“Dari Pengrov Jawa Timur ingin menseleksi atlet yg terbaik untuk diikutkan dalam PUSLATDA Provinsi Jawa Timur untuk dipersiapkan di Pra-PON yang akan diselenggarakan bulan Oktober dan Atlet tersebut juga akan dipersiapkan di PON XXI tahun 2024,” jelas ketua Kodrat Jawa Timur Bambang Haryo.
Anggaran dikeluarkan dari swadaya Mandiri dari Pengprov Tarung Derajat Jawa Timur dan BHS.
Atlet yg bertanding ada 144 Atlet dari 19 Kabupaten Kota Cabang yang ada di Jawa Timur dan dari SATLATSUS TNI-AL.
“Target dari pada KODRAT Jawa Timur adalah bisa menambah Medali Emas atau pun Perak dan Perunggu di event tersebut, syukur syukur bisa meraih target yg telah diraih sebelumya yaitu rangking ke-3 Nasional dan Juara Umum bagi KONI Jawa Timur,” ulasnya.
Sayangnya, Wabup Sidoarjo H.Subandi yang dijadwalkan membuka pelaksanaan pertandingan ini tidak bisa hadir. (Abidin)
More Stories
KONI Segera Gelar Musorkab, Imam Mukri Dan Joko Supriyadi Mencuat Jadi Calon Ketua
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- KONI Kabupaten Sidoarjo akhirnya memutuskan siap menggelar Musyawarah Olaraga Kabupaten (Musorkab) pada tanggal 27 Maret 2025 mendatang. Tanggal...
Telan Anggaran Renovasi Sebesar Rp 95.6 Miliar, Lampu Tower Stadion Gelora Delta ‘Bermasalah’ Jelang Diresmikan Presiden
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Renovasi Stadion Gelora Delta Sidoarjo yang menelan anggaran Rp 95.6 miliar telah siap diresmikan oleh Presiden Prabowo Subiyanto. Kepastian...
Warga Perum Wisma Lidah Kulon Protes Pembangunan BTS
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Pembangunan base transceiver station (BTS) Perumahan Wisma Lidah Kulon, Kecamatan Lakarsantri, Surabaya, menuai protes dari warga setempat. Mereka...
Rayakan HPN 2025, PWI Sidoarjo Gelar Esport Tingkat SMA
SIDOARJO-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sidoarjo, menggelar Kompetisi Esport Tingkat Pelajar SMA di Gedung Youth Center Disporapar Sidoarjo, Rabu (26/2/2025)....
Pantau Banjir Di Krembangan Taman, Wakil Rakyat Minta Kesehatan Warga Terdampak Diperhatikan
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Curah hujan yang tinggi pada Senin (24/2) malam kemarin , menyebabkan beberapa titik wilayah di Kabupaten Sidoarjo kembali...
Mantap Melangkah Ke Ajang Putri Remaja Kebaya Nasional 2025, Syakirah Ashilla Mohon Doa Restu Masyarakat Jawa Timur
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)–Syakirah Ashilla Leticia Putri, Puteri Kebaya Remaja Jawa Timur 2024, mantap melangkah ke ajang nasional Puteri Kebaya Remaja Indonesia...
Average Rating