Menangkan Prabowo Di Sidoarjo, TAP dan DPC Partai Gerindra Gelar Konsolidasi Bersama Seluruh Bacaleg
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Untuk mensolidkan seluruh gerak relawan dan tim pemenangan Prabowo Subianto di Kabupaten Sidoarjo,Tim Aksi Politik (TAP) Prabowo Subiato turun ke kota delta, untuk...
Panggil Dinas Perikanan Dan Cipta Karya, Komisi C Minta Depo Ikan Lingkar Timur Ditata Maksimal
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Komisi C DPRD Sidoarjo meminta Dinas Perikanan dan Dinas PU Cipta Karya, untuk melakukan penataan depo ikan yang berada di kawasan lingkar timur....
Gelar Silaturahmi Dengan Ibu-Ibu Aisyiyah, Zadit Taqwa Mohon Doa Restu Maju Di Dapil Sidoarjo 2
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Calon anggota DPRD Sidoarjo dari Daerah Pilihan Sidoarjo 2 (Candi-Tanggulangin-Porong-Jabon) Zadit Taqwa M.IP, melakukan silaturahmi dengan puluhan ibu-ibu Aisyiyah di Kecamatan Candi, Selasa...
Blusukan Temui Warga Sidokerto, Samsul Hadi Ditunjukkan Pendangkalan Sungai Dusun Tlogo
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Padatnya kesibukan untuk turut mensukseskan gawe mlaku bareng bersama Anis Baswedan-Muhaimin Iskandar (Cak Imin), ternyata tidak mengurangi perhatian Samsul Hadi anggota FPKB DPRD...
Lautan Manusia Ikuti Mlaku Bareng AMIN, Cak Imin : Sidoarjo Luar Biasa
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Kegiatan mlaku bareng yang digelar DPC PKB Sidoarjo pada Minggu (15/10/2023) berjalan sukses. Acara yang langsung dihadiri pasangan bakal calon presiden (capres) dan calon...
Hafidz Tuna Netra Tidak Terdaftar Di BPJS, Damroni Chudlori Langsung Turba Beri Bansos Dan Pendampingan KIS
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Kegiatan sosial Jum'at berkah, terus dilakukan H.Damroni Chudlori ketua komisi A DPRD Sidoarjo di daerah pemilihan Sidoarjo 3 (Wonoayu-Tulangan-Krembung-Prambon). Kali ini, anggota Fraksi...
Program Healthy Day SMP Al Muslim Bulan Oktober Ini Mengangkat Tema ‘Love Your Eyes’
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Program SMP Al Muslim yang rutin dilaksanakan setiap bulan, adalah kegiatan Healthy Day. Kegiatan ini bertujuan untuk membuat perubahan gaya hidup yang lebih sehat...
Datangi Kantor BPN Sidoarjo Demi Warga Pranti , Perjuangan Samsul Hadi Mulai Membuahkan Hasil
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Perhatian Samsul Hadi anggota komisi A DPRD Sidoarjo dari FPKB, atas perjuangan warga Desa Pranti Kecamatan Sedati mendapat sertifikat tanah merek, memang tidak...
Dijadikan Komoditas Politik Bacaleg Tertentu, APPJ Demo Minta Program KURMA Dibatalkan
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Pemanfaatan program Kartu Usaha Perempuan Mandiri (Kurma) yang diduga digunakan sebagai komoditas politik salah satu Bacaleg di Dapil Sidoarjo lima (Taman-Sukodono), menggugah Aliansi Peduli...
