Waduh, Sekda Diturunkan Jadi Asisten

Read Time:28 Second

SIDOARJO (kabarsidoarjo.com)- Baru pertama di Sidoarjo, jabatan Sekretaris Daerah dimutasi menjadi asisten.

Entah apa yang menjadi pertimbangan Bupati Sidoarjo, Muhdlor Ali, pada Rabu (2/2) tadi di pendopo kabupaten, melakukan mutasi jabatan Ahmad Zaini, sebagai Asisten 3 Pemkab Sidoarjo.

Bupati menugaskan kepala inspektorat, Anjar S, sebagai Plt Sekda

Ahmad Zaini yang sebelumnya menjabat Sekda dengan eselon 2A, kali ini dengan mutasi jabatan barunya sebagai asisten maka eselon nya turun menjadi 2B. Untuk jabatan sekda sementara dikosongkan.

Pelantikan asisten 3 ini berbarengan dengan promosi eselon 3, juga beberapa kepala sekolah SMPN. (Abidin)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *