AKD DPRD Sidoarjo Berubah Signifikan
SIDOARJO (liputansidoarjo.com) – Rapat paripurna pembentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) DPRD Sidoarjo, digelar pada Rabu (20/04/2022) sore.
Terjadi perubahan signifikan pada AKD paruh kedua ini, namun PKB tetap mendominasi jajaran pimpinan komisi.

Dari komposisi tersebut PKB mendapatkan empat pimpinan AKD, PDI Perjuangan tiga posisi, Gerindra dua posisi, PAN tiga posisi, Golkar dua posisi, PKS satu posisi,Nasdem satu posisi.
Komisi A yang sebelumnya dipimpin H.Sullamul Hadi Nurmawan, kini dioper dan diganti Dhamroni Chudlori (PKB) ketua, A. Haris (PAN) wakil, Nurheblndriyati Ningsih (Sekretari)
Komisi B tetap dipimpin Bambang Pujianto (Gerindra) yang didampingi Sudjalil (PDI Perjuangan), Arief Bachtiar (Golkar).
Pimpinan Komisi C juga tidak berubah, tetap di tangan Suyarno (PDI Perjuangan), Anang Siswandoko (Gerindra), M. Rojik (PKB). Sedang Komisi D kini dipimpin Abdillah Nasikh (PKB), Kasipah (PDI Perjuangan), Bangun Winarso (PAN).
Sedangkan di Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) yang sebelumnya dipimpin Sudjalil, kini dialihkan ke tangan Adhy Samsetyo (PAN) yang didampingi Deny Haryanto (PKS).
Dan untuk Ketua Badan Kehormatan (BK), dipindahtangankan dari M. Nizar (Golkar) pada Ainun Jariyah (PKB).(Abidin)
More Stories
Rapat Tertutup Bersama Pakar ITS, Dewan Keluarkan 4 Rekom Masalah Tembok Pembatas Mutiara City
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Kisruh pembongkaran tembok sebagai akses jalan integrasi antara Perumahan Mutiara City dan Mutiara Regency akhirnya dibahas dalam rapat...
Dukung Musorkablub KONI Sidoarjo, Komisi D Minta Forum Cabor Segera “Sowan” Ke W1-W2
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Tanpa basa basi, Komisi D DPRD Sidoarjo mendukung penuh keinginan Forum komunikasi pengurus Cabor Kabupaten Sidoarjo, untuk menggelar Musorkablub...
Fraksi Golkar Siap Back Up Program PBG Gratis Untuk Ponpes
SIDOARJO (lioutansidoarjo.com)- Harapan Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sidoarjo Adam Rusydi M.Pd, soal kemudahan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) atau Persetujuan...
Desakan Musorkablub KONI Semakin Kencang, Komisi D Siapkan Jadwal Hearing Dengan Forum Cabor
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Komisi D DPRD Sidoarjo menyiapkan jadwal untuk agenda hearing dengan Forum komunikasi pengurus Cabor Kabupaten Sidoarjo, terkait keinginan untuk...
Mutiara City Sebut Sewa TKD Diatas Rata-Rata, Pihak Desa Enggan Sebut Nominal
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)– Ada yang menarik dalam sidak Polemik pemasangan pagar pembatas antara Perumahan Mutiara Regency dan Mutiara City oleh wakil...
Komisi D Dukung Pemulihan Kesehatan dan Pendidikan, Serta Proses Rehabilitasi Pasca Musibah Ponpes Al Khoziny
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Duka mendalam menyelimuti Pondok Pesantren (Ponpes) Al Khoziny, Desa Siwalanpanji, Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo, ketika terjadi musibah runtuhnya bangunan...

Average Rating