Subandi Ngotot Belum Mundur Dari PKB, Tapi Akui Tolak Perintah Partai
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Dalam sesi tanya jawab dengan media pasca mendaftar secara resmi ke KPU Kabupaten Sidoarjo, mengaku menolak intruksi DPW untuk diduetkan dengan Mas Iin....
Paslon Subandi – Mimik Idayana Resmi Mendaftar Ke KPU Sidoarjo
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Kamis (29/8/2024) sekitar pukul 16.50 pasangan H.Subandi - Hj Mimik Idayana, secara resmi mendaftarkan diri sebagai Bacabup-Bacawabup ke kantor KPU Kabupaten Sidoarjo. Petinggi...
Gantikan H.Subandi, Cak Nasih Jadi Plt Ketua DPC PKB Sidoarjo
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Keputusan H.Subandi untuk tetap menggandeng Hj Mimik Idayana di Pilkada 2024 melalui Partai Gerinda Partai Golkar dan Partai Demokrat di Pilkada 2024, membawa...
PD Aisyiyah Bersama Disnaker Sidoarjo, Komitmen Wujudkan Peluang Kerja Bagi Kaum Muda Disabilitas
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Pimpinan Daerah Asiyiyah Kabupaten Sidoarjo tidak pernah lelah untuk peduli dan memperjuangkan nasib masyarakat disabilitas khususnya generasi muda yang membutuhkan pekerjaan. Secara masif...
Dengan Atau Tanpa PKB, Subandi – Mimik Hari Ini Dipastikan Daftar Ke KPU Sidoarjo
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Pertarungan sengit H.Subandi vs Mas Iin nampaknya benar-benar tinggal nunggu waktu saja. Ini karena duet Subandi - Mimik Idayana dipastikan mendaftarkan diri ke...
Hari Ini Pendaftaran Cakada Terakhir, PKB Bakal ‘Prank’ Seluruh Parpol ?
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- PKB nampaknya faham betul strategi untuk membuat lawan politiknya di Kabupaten Sidoarjo spot jantung. Bagaimana tidak, hingga memasuki hari terakhir masa pendaftaran Cakada...
Mengejutkan ! Partai Demokrat Kaji Ulang Dukungan Ke Subandi – Mimik
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Mengejutkan!, Suhu politik Pilkada Sidoarjo 2024 semakin memanas. Di tengah masa pendaftaran resmi, Partai Demokrat Jawa Timur tiba-tiba mengkaji ulang dukungan ke pasangan calon...
Ini Dua Kader Terbaik Gerindra Sidoarjo Yang Terima Mandat Diposisi Berbeda
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- DPP Partai Gerindra, secara serentak menurunkan tiga surat rekom dan keputusan untuk kader terbaik partai di Kabupaten Sidoarjo. Hj Mimik Idayana & M.Kayan...
Close, Abah Giono Mundur Dari Pilkada Sidoarjo
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Ir H Sugiono Adi Salam (Abah Giono) MM, IPU, ACPE Bakal Calon Bupati Sidoarjo yang sebelumnya mewarnai perhelatan politik Pilkada kota delta, memutuskan...
Pimpinan Dewan Definitive Belum Diproses, Ini Penyebabnya…
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Pasca dilantik sebagai anggota DPRD Sidoarjo, hingga sepekan ini belum ada kegiatan apapun yang bisa dilakukan wakil rakyat ini. Pasalnya, alat kelengkapan dewan...
