Belum Ada Action Dinas Terkait, Warga Perbaiki Sendiri Jembatan Gisik Cemandi
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Sudah lebih satu bulan, Jembatan Gisik Cemandi, ambrol, namun belum juga diperbaiki.

Padahal jembatan ini amat vital sebagai jalur penghubung petani.
Anggota komisi C DPRD Sidoarjo, menyayangkan lambannya Pemkab Sidoarjo dalam memperbaiki kembali.
Jembatan Gisik Cemandi ini dibutuhkan sebagai sarana petani, siswa yang berangkat sekolah hingga para pegawai.
Untuk mengembalikan fungsi jembatan, Emir dan warga desa serta dukungan Kades Gisik Cemandi, Khoir udin, patungan untuk membangun sementara jembatan itu.
Namun diharapkan staf dinas PU Bina Marga dan SDA meninjau lokasi jembatan sementara untuk melakukan pengukuran teknis. Secara teknis jembatan harus memiliki standar kelayakan, agar tidak terjadi musibah di kemudian hari.
Secepatnya bila anggaran daerah sudah tersedia,dinas harus memprioritaskan perbaikan jembatan ini.
More Stories
Gelar Tasyakuran Ultah Megawati Soekarnoputri, Tarkit Erdianto Doakan Yang Terbaik Bagi Sang Ketua Umum
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)–Ketua Fraksi PDIP DPRD kabupaten Sidoarjo Tarkit Erdianto SH.MH, bersama kader partai di kecamatan Gedangan dan tokoh masyarakat di...
KPU Sebut Dana Kampanye BAIK Rp 1.2 Miliar, Posko Pengaduan Darurat Mafia Agraria Hari Ini Dibuka
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)–Klaim Bupati Sidoarjo H.Subandi terkait uang Rp 28 miliar dari H. Rahmat Muhajirin merupakan dana kampanye Pilkada Sidoarjo tahun...
MUI Larang PBB Berulang, Bupati Sidoarjo Malah Wajibkan ASN Kumpulkan Bukti Pajak 20 Tetangga
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Majelis Ulama Indonesia melalui Komisi A (Fatwa) telah menetapkan 5 fatwa diantarnya melarang dan mengharamkan pengenaan pajak bumi dan...
Tipikor Mabes Polri Turun Ke Sidoarjo, LSM DINAS Laporkan Lima Orang Atas Dugaan Korupsi Di PDAM
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Kortas Tipikor Polri (Korps Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi) Mabes Polri, dikabarkan hari ini, Kamis (15/1/2026) melakukan pemeriksaan kepada dua...
Golkar Sidoarjo Cari Solusi Penanganan Banjir Tahunan Lewat FGD
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Sebagai langkah strategis mengurai persoalan banjir di kota Delta, DPD Partai Golkar Kabupaten Sidoarjo, menggelar Focus Group Discussion (FGD),...
Spanduk Penolakan Makam Dirusak, Dinas Perkim Sudah Turunkan Rekom Pembongkaran
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Ada yang mencoba membuat keruh suasana warga Perumahan Istana Mentari, setelah spanduk penolakan terhadap keberadaan makam dadakan dirusak oleh...

Average Rating