
M.Kayan Pun Langsung Pantau Kondisi Warga Korban Puting Beliung
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Minggu malam pasca angin puting beliung ngamuk di Desa Kedungwonokerto Prambon, M.Kayan Wakil ketua DPRD Sidoarjo yang tinggal di Prambon, langsung meluncur ke lokasi.

Kayan bersama Forkopimka dan Kepala Desa Setempat, melakukan kordinasi dan mengumpulkan data-data yang dibutuhkan.
“Semalam kita kordinasi untuk melakukan pemetaan rumah warga yang terdampak. Kita lakukan kordinasi dengan BPBD untul segera bisa ditindaklanjuti,” ujar Kayan senin pagi.
BPBD Sidoarjo sendiri, mencatat lebih dari 200 rumah dan bangunan lain porak-poranda.
Lokasinya menyebar di Kecamatan Prambon, Balongbendo, Krian, dan Tarik.
Yang terparah, kerusakan menimpa rumah warga Balongbendo. Ada 33 rumah dan 1 bangunan madrasah rusak.
Berikutnya, Kecamatan Prambon, sedikitnya 130 rumah rusak di tiga desa. Kemudian di Kecamatan Krian, ada tiga rumah rusak.
Dan, di Kecamatan Tarik, tercatat sedikitnya 60 rumah rusak di Desa Kalimati.
”Untuk di Desa Kedinding, kami masih update pendataan,” tambah Kepala BPBD Sidoarjo Dwijo Sumarto. (Abidin)
More Stories
Miris, Dua SDN Di Tanggulangin Hanya Terima 6 Dan 8 Siswa Baru
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Miris, disaat banyak siswa sekolah dasar negeri riang gembira mengikuti masa pengenalan sekolah SPMB tahun 2025 dengan puluhan teman...
Innalilahi Wainnailaihi Rojiun, KH Amiruddin Mu’in Berpulang
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)- Innalilahi wa Innailaihi rojiun, telah berpulang ke Rahmatullah kyai sepuh dan Kharismatik Kabupaten Sidoarjo, KH Amiruddin Mu’in, Sabtu...
Mantap, Syakirah Ashillah Raih Gelar Puteri Kebaya Remaja Best Kebaya Glamour Indonesia 2025
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Syakirah Ashillah Leticia, Putri kebaya Jawa Timur 2024 suksesmeraih penghargaan bergengsi, sebagai Puteri Kebaya Remaja Best Kebaya Glamour Indonesia...
Disuport Anggaran Milyaran, Target Sidoarjo Di Porprov 2025 Gagal
SIDOARJO (liputansidoarjo.com) –Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jatim 2025 yang digelar di Malang, resmi berakhir pada Sabtu (05/ 07) malam....
Kuatkan Konsolidasi Kader, Fatayat NU Ranting Ngaresrejo Gelar Raker Perdana
SIDOARJO (liputansidoarjo.com)-Pengurus Ranting Fatayat NU Desa Ngaresrejo Kecamatan Sukodono, menggelar rapat kerja pertama bersama seluruh Banom NU Ngaresrejo di Villa...
Pindah Tugas, Kajari Sidoarjo Promosi Jabatan Ke Bandung
SIDOARJO (liputansidoarjo.com) –Jabatan Kajari Sidoarjo berganti. Roy Rovalino Herudiansyah yang sebelumnya menduduki jabatan tersebut digantikan Zaidar Rasepta. Roy, sapaan karib...
Average Rating